Tanjungpinang, Tuah Kepri –
Sekitar pukul 16.30 wib Kamis (4/8) petang, satu orang inisial S dari tiga pelaku yang membawa Narkoba jenis Sabu seberat 90 kg, akhirnya meninggal dunia, usai mendapat perawatan medis di rumah sakit RSUD Tanjungpinang usai mendapat perawatan medis di RSUD Tanjungpinang
Hal ini dibenarkan oleh petugas Satpam RSUD Nasrial. Karena sebelumnya kondisi pelaku sudah mulai siuman ketika saat itu dilarikan kerumah sakit RSUD, akibat melompat dari ruko lantai tiga saat melarikan diri digerebek BNN.
“Ya benar pelaku yang membawa sabu tadi, sedang kritis dan saat ini sudah meninggal,” katanya.
Kemudian pelaku yang meninggal tersebut, telah dibawa ke kamar jenazah dan selanjutnya akan disemayamkan besok sambil menunggu kepala BNN Pusat.
“Besok sekalian menunggu kepala BNN Pusat, dan juga besok kemungkinan akan disemayamkan,” ucap supir ambulan yang tak mau disebutkan namanya.
(AFRIZAL).
Komentar