TANJUNGPINANG, TUAHKEPRI – Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI telah mengumumkan lima nama Komisioner KPU terpilih di 20 Provinsi periode 2023-2028.
Dikutip dari lama Web KPU.go.id
Pengumuman lima nama komisioner KPU terpilih tersebut nomor NOMOR 51/SDM.12-Pu/04/2023 yang ditandatangani Ketua KPU RI, Hasyim Asy’ari pada Sabtu 20 Mei 2023.
Diitetapkannya keputusan Komisi Pemilihan Umum Nomor 421 Tahun 2023 tentang Penetapan Calon Anggota Komisi Pemilihan Umum Provinsi Terpilih pada 20 Provinsi Periode 2023-2028.
Adapun Lima nama Komisioner KPU terpilih untuk di Provinsi Kepri sebagai berikut:
1. Ferry Muliadi Manalu
2. Indrawan Susilo Prabowoadi
3. Jernih Millyati Siregar
4. Muhammad Sjahri Papene
5. Priyo Handoko.
Editor : Rizal.
Komentar